RESEARCH

Press Release - JPH 2H2020 Industrial

Research Date: Friday, 19 February 2021
Press Release - JPH 2H2020 Industrial | KF Map – Digital Map for Property and Infrastructure in Indonesia

Dalam tataran global, Knight Frank Asia Pacific dalam Real Estate Outlook 2021 mencatatkan bahwa sektor Industri menjadi salah satu sektor properti dengan peningkatan transaksi di tengah pandemi, tercatat nilai transaksi sektor ini berkisar 15% pada masa 3 tahun sebelum tahun 2020, dan tercatat meningkat menjadi 23% di tahun 2020.

Sementara itu, masih dari Knight Frank Asia Pacific dalam New Frontiers (Regions of Opportunities : Infrastructure Impact on Industrial in Asia-Pacific) disebutkan bahwa Indonesia bersama dengan Filipina dan India dinilai menjadi wilayah yang memiliki potensi untuk pertumbuhan Industri ke depan, hal ini mengingat komitmen dalam pembangunan infrastruktur, dan pasar potensial dengan populasi yang besar.

Tentu saja, infrastruktur sebagai refleksi konektivitas menjadi salah satu faktor penting untuk perluasan jaringan supply chain dan pemasaran bagi sektor penggerak industri, diantaranya ecommerce

Share:
DOWNLOAD
We will send download link to your email after you submit form below.